Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Kodim 0829/Bangkalan Gelar Baksos Kesehatan Sambut HUT TNI ke-80

Kodim 0829/Bangkalan Gelar Baksos Kesehatan Sambut HUT TNI ke-80

  • account_circle JJM9
  • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
  • visibility 6
  • comment 0 komentar
Bangkalan, Gresik Bersuara – Dalam rangka memperingati HUT TNI ke-80, Kodim 0829/Bangkalan menggelar Bakti Sosial Kesehatan (Baksoskes) di Aula Manunggal Makodim pada Minggu (21/9/2025). Kegiatan ini menghadirkan layanan pemeriksaan kesehatan mata dan donor darah yang diikuti oleh personel TNI, ASN Kodim Bangkalan, Persit, serta masyarakat sekitar.
Acara tersebut mendapat sambutan antusias dari peserta. Tim medis yang bekerja sama dengan Klinik Mata dan PMI Bangkalan tampak sibuk melayani satu per satu peserta. Tidak hanya prajurit, tetapi juga keluarga besar TNI dan warga setempat turut bersemangat mengikuti rangkaian baksos kesehatan ini.
Komandan Kodim 0829/Bangkalan, Letkol Inf Nanang Fahrur Rozi, S.Pd., menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakan wujud kepedulian TNI kepada masyarakat.
“Melalui momentum HUT TNI ke-80 ini, kami ingin berbagi manfaat dengan memberikan pelayanan kesehatan. Selain menjaga kebugaran prajurit dan keluarga, kami juga berharap masyarakat dapat merasakan langsung kehadiran TNI di tengah mereka,” ujarnya.
Dengan terselenggaranya Baksoskes ini, diharapkan sinergi antara TNI, Persit, dan masyarakat semakin erat. Semangat kebersamaan serta kepedulian sosial menjadi bagian penting dari perayaan HUT TNI, sejalan dengan tema tahun ini: “TNI Prima – TNI Rakyat – Indonesia Maju.”
Redaksi: Ide
  • Penulis: JJM9

Rekomendasi Untuk Anda

  • Peduli Keluarga WBP, Lapas Pati Laksanakan Bakti Sosial

    Peduli Keluarga WBP, Lapas Pati Laksanakan Bakti Sosial

    • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
    • account_circle JJM9
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Gresik Bersuara –  Pati – Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Pati kembali menggelar kegiatan Bakti Sosial yang ditujukan bagi keluarga Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP), Sabtu pagi (20/9). Kegiatan rutin bulanan ini berlangsung di meeting room Lapas Pati dan dihadiri langsung oleh Kepala Lapas, Suprihadi beserta jajaran pejabat struktural. Dalam sambutannya, Kalapas Kelas IIB Pati, Suprihadi, menyampaikan bahwa […]

  • The ‘Sounds’ of Space as NASA’s Cassini Dives by Saturn

    The ‘Sounds’ of Space as NASA’s Cassini Dives by Saturn

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle JJM9
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Cursus iaculis etiam in In nullam donec sem sed consequat scelerisque nibh amet, massa egestas risus, gravida vel amet, imperdiet volutpat rutrum sociis quis velit, commodo enim aliquet. Nunc volutpat tortor libero at augue mattis neque, suspendisse aenean praesent sit habitant laoreet felis lorem nibh diam faucibus viverra penatibus donec etiam sem consectetur vestibulum purus […]

  • Polemik Ujian Perangkat Desa Sidomulyo, Peserta Gagal Tuding Panitia Tidak Transparan dan Pertanyakan Legalitas Pihak Ketiga

    Polemik Ujian Perangkat Desa Sidomulyo, Peserta Gagal Tuding Panitia Tidak Transparan dan Pertanyakan Legalitas Pihak Ketiga

    • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
    • account_circle JJM9
    • visibility 8
    • 0Komentar

      Lamongan, Gresik Bersuara – Ujian perangkat Desa Sidomulyo, Kecamatan Modo, Kabupaten Lamongan, yang digelar Kamis (18/9/2025) lalu, menyisakan polemik. Badan Permusyawaratan Desa (BPD) Sidomulyo, Masnun, mengaku tidak pernah dilibatkan dalam pelaksanaan ujian tersebut. Polemik semakin mencuat setelah beredar isu dugaan jual beli jabatan atau gratifikasi senilai Rp250 juta untuk tiga formasi jabatan yang kosong, yakni Kaur […]

  • SATLANTAS POLRES SAMPANG MELAKSANAKAN KEGIATAN PEMBEKALAN PELAJAR DUTA KAMTIBMAS POLRES SAMPANG

    SATLANTAS POLRES SAMPANG MELAKSANAKAN KEGIATAN PEMBEKALAN PELAJAR DUTA KAMTIBMAS POLRES SAMPANG

    • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
    • account_circle JJM9
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Gresik Bersuara – SAMPANG, 25 September 2025 – Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Sampang menggelar kegiatan pembekalan intensif bagi Pelajar Duta Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Kamtibmas) di Aula SS Polres Sampang.  Acara yang berlangsung pada hari Kamis, pukul 08.00 hingga 13.00 WIB ini, merupakan langkah strategis dan proaktif aparat kepolisian dalam menanamkan kesadaran dan disiplin berlalu […]

  • TNI Manunggal Air, Babinsa Koramil 0812/25 Sarirejo Dampingi Pembuatan Sumur Bor untuk Warga yang Kesulitan Air Bersih.

    TNI Manunggal Air, Babinsa Koramil 0812/25 Sarirejo Dampingi Pembuatan Sumur Bor untuk Warga yang Kesulitan Air Bersih.

    • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
    • account_circle JJM9
    • visibility 8
    • 0Komentar

       Lamongan, Gresik Bersuara – Dalam rangka menyukseskan program TNI AD Manunggal Air yang digagas Kepala Staf Angkatan Darat (KASAD) Jenderal TNI Maruli Simanjuntak, jajaran Kodim 0812 Lamongan melalui Babinsa Koramil 0812/25 Sarirejo, Serda M. Sungep, melaksanakan pendampingan pembuatan sumur bor di Dusun Keradenan, Desa Sarirejo, Kecamatan Sarirejo, Kabupaten Lamongan, Sabtu (20/9/2025). Program TNI Manunggal Air merupakan inisiatif Kasad […]

  • Pemberian Santunan Anak Yatim & Dhuafa, dilaksanakan  Desa Kepatihan.

    Pemberian Santunan Anak Yatim & Dhuafa, dilaksanakan Desa Kepatihan.

    • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
    • account_circle JJM9
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sidoarjo, Gresik Bersuara – Pemerintah Desa Kepatihan, Kecamatan Tulangan, Kabupaten Sidoarjo, kembali menunjukkan komitmennya dalam mengabdi kepada masyarakat melalui kegiatan sosial. Agenda rutin tahunan pemberian santunan kepada anak yatim/piatu dan kaum dhuafa sukses digelar di pendopo balai desa Kepatihan, Selasa, 23 September 2025. Sebanyak 50 paket sembako dibagikan dalam acara tersebut. Bantuan berupa kebutuhan pokok seperti beras, […]

expand_less